18 Juni 2011

Bukan Cinta ini yang Ku Maksud

Mengapa harus kata jatuh yang berada di depan kata cinta?

Apakah cinta memang selalu identik dengan musibah dan malapetaka?

Mengapa harus kata mati yang berada di belakang kata cinta?

Apakah cinta memang selalu menghadirkan segumpal lara dan tetes air mata?

JIKA MEMANG SEPERTI ITU ADANYA, BUKAN CINTA INI YANG AKU MAKSUD!!!

Tidak ada komentar: